Pinrang, Estetika – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) yang ke-73, mahasiswa KKN PPM UNM Kelurahan Maccinae, Kecamatan Paleteang, Kabupaten Pinrang gelar Lomba 17-an tingkat kelurahan, Jumat-Sabtu (17-18/8), di Kelurahan Maccinae. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini mengusung tema “Semarak…