Tag: FBS

Kabar Kampus

FESTIVAL LITERASI ELTIM PANTIK MINAT BACA DAN DISKUSI MAHASISWA 

Makassar, Estetika – Lembaga Transformasi Intelektual Mahasiswa (eLTIM) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) memantik minat baca dan diskusi mahasiswa melalui Festival Literasi di Kampus FBS UNM, Minggu-Selasa (3-5/3). Mengangkat tema “Free Ur Mind”, kegiatan ini menyoroti banyaknya pembatasan-pembatasan publik yang membuat…

Kabar Kampus

PELANTIKAN PENGURUS LENTERA PERIODE 2023-2024, PRESIDENT DIRECTOR INGIN MAKSIMALKAN SDM 

Makassar, Estetika – Sebanyak sembilan pengurus LenterA Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Bahasa Inggris Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) periode 2024-2025 resmi dilantik di Ruang Senat FBS UNM, Selasa (27/2). Pelantikan yang mengusung ”Radiant Towards Achievement” sebagai tema ini dilaksanakan setelah sekitar…

Kabar Kampus

PRODI SASING KENALKAN BERBAGAI KOMPETISI TINGKAT MAHASISWA DALAM PERSIAPAN AJANG TALENTA NASIONAL 

Makassar, Estetika – Program Studi (Prodi) Sastra Inggris Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar Sosialisasi dan Persiapan Ajang Talenta Nasional di Gedung DH, Senin hingga Jumat (29/1-2/2). Kegiatan ini merupakan program pengenalan sekaligus persiapan berbagai kompetisi mahasiswa, seperti Program Kreativitas Mahasiswa…