Category: Kabar Kampus

Kabar Kampus

PENGURUS MPMJ DAN BEMJ RESMI DILANTIK 

Parangtambung, Estetika – Pelantikan Pengurus Majelis Permusyawaratan Mahasiswa Jurusan (MPMJ) dan Badan Eksekutif Mahasiswa Jurusan (BEMJ) Bahasa Inggris Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) Periode 2017-2018 resmi dilantik di gedung DH 200 Kampus FBS UNM, Paranhtambung, pada Senin (22/5). Pelantikan dibuka dengan…

Kabar Kampus

PEMENTASAN SANDYA AKSARA BERLANGSUNG SEMARAK 

Makassar, Estetika Pementasan Teater Sandya Aksara dengan naskah “Nyonya-Nyonya” berlangsung Semarak. Pementasan yang digelar di Balai Diklat Toddopuli, Jl. Anggrek no. 2, Toddopuli, Makassar menampilkan pementasan teater oleh mahasiswa Sastra Indonesia Universitas Negeri Makassar (UNM) angkatan 2015, Sabtu (20/5). Iringan musik dan penampilan tari Toraja membuka…