Makassar, Estetika – Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengagendakan sosialisasi di Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) pada akhir November mendatang. Sosialisasi ini akan membahas upaya pencegahan dan penanganan kekerasan seksual, Standar Operasional Prosedur (SOP) pelaporan, hak-hak serta…