BESTRA BERHASIL RAIH JUARA UMUM PADA FTMI XVII SE-SULSELBAR TAHUN 2023
Makassar, Estetika – Biro Kegiatan Mahasiswa Jurusan (BKMJ) Bengkel Sastra (Bestra) Dewan Mahasiswa (DEMA) Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) meraih juara umum pada Festival Teater Mahasiswa Indonesia (FTMI) XVII Se-Sulselbar Tahun 2023, Kamis (16/11). Bestra…
RESPONS ISU KEMANUSIAAN, BESTRA AKAN ADAKAN PENTAS DENTING IV
Rilis, Estetika – Bengkel Sastra (Bestra) Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) akan mengadakan Pentas Tahunan DENTING IV di Hall A.P. Pettarani UNM, Sabtu (11/3) mendatang. Mengusung “Still Here!” sebagai tema, kegiatan ini mengangkat isu kemanusiaan…
ZULHIJJAH, KEPALA SUKU BESTRA TERPILIH PERIODE 2022-2023
Makassar, Estetika – Biro Kegiatan Mahasiswa Jurusan (BKMJ) Bengkel Sastra (Bestra) Dewan Mahasiswa (DEMA) JBSI (Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) mengadakan Dialog Alih Generasi (DAG) di Pondok Ana, Tanjung Anging Mammiri, Minggu (3/7). DAG yang bertujuan…
BESTRA PENTASKAN TEATER “PANGGUNG” PADA FTMI XVI BONE, PIMPRO: PENONTON KAMI BUAT TAKJUB
Rilis, Estetika – Bengkel Sastra (Bestra) Dewan Mahasiswa (DEMA) Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) mementaskan teater “Panggung” pada Festival Teater Mahasiswa Indonesia (FTMI) XVI, di Ballroom Planet Cinema, Kab. Bone, Jumat (17/06). Merupakan karya Rostan…
BESTRA BUKA PENDAFTARAN CALON ANGGOTA BARU TAARUF ALAM XXI
Makassar, Estetika – Bengkel Sastra (Bestra) Dewan Mahasiswa (DEMA) Jurusan Bahasa Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) membuka pendaftaran perekrutan calon anggota baru Taaruf Alam XXI, Sabtu (5/3). Memilih AKSATA sebagai tema Taaruf Alam XXI karena terinspirasi dari kata…
ANTAMA BALLAK TA’ARUF ALAM XX BESTRA, KEPSUK: SELAMAT BERPROSES
Parangtambung, Estetika – Biro Kegiatan Mahasiswa Jurusan (BKMJ) Bengkel Sastra (Bestra) Dewan Mahasiswa (Dema) Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar prosesi Antama Balla Ta’aruf Alam XX Bestra di Panggung Dg. Pamatte FBS UNM, Rabu (31/3). Kegiatan ini…
PRESIDEN DEMA JBSI FBS UNM LEPAS 34 PESERTA TAARUF ALAM XX BESTRA
Makassar, Estetika – Presiden Dewan Mahasiswa (DEMA) Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia (JBSI) Fakultas Bahasa dan Sastra (FBS) Universitas Negeri Makassar (UNM) melepas 34 peserta Taaruf Alam XX Bengkel Sastra (Bestra) DEMA JBSI FBS UNM di Gedung IKA Sao Panrita UNM, Kamis (18/3). Kegiatan yang…