HIMPOSEP GELAR BAKSOS GUNA TINGKATKAN JIWA SOSIAL MASYARAKAT DESA TARAWEANG
Makassar, Estetika – Himpunan Mahasiswa Program Studi Ekonomi Pembangunan (HIMPOSEP) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar Bakti Sosial (Baksos) di Desa Taraweang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep, Jumat hingga Senin (15-25/7). Kegiatan yang mengangkat tema “Ekonomi Pembangunan Berkolaborasi Tanpa Batas, Dedikasi Tanpa Pamrih, dan…
RAYAKAN HARI LAHIR KESEBELAS, HIMPOSEP FE UNM HELAT PANGGUNG EKSPRESI
Makassar, Estetika – Himpunan Mahasiswa Program Studi Ekonomi Pembangunan (HIMPOSEP) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Makassar (UNM) menghelat Hari Lahir dan Panggung Ekspresi di Gedung Aula B BP-PAUD dan DIKMAS Sulawesi Selatan (Sulsel), Sabtu (5/3). Mengangkat “Refleksi Sebelas Tahun HIMPOSEP FE UNM, Kembali ke Rumah…
WORKSHOP LITERASI HIMPOSEP, PENGEMBANGAN MINAT BAKAT KEPENULISAN
Makassar, Estetika – Himpunan Mahasiswa Program Studi Ekonomi Pembangunan (HIMPOSEP) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Makassar (UNM) menyelenggarakan Workshop Literasi di Ballroom Lt. 2 Menara Phinisi UNM, Sabtu (4/11). Ketua umum HIMPOSEP, Muh. Ikhsan Suawandi mengungkapkan workshop tersebut bertujuan untuk memberikan pengetahuan lebih dari budaya…
SABTU INI, HIMPOSEP FE UNM AKAN HELAT WORKSHOP LITERASI
Makassar, Estetika – Himpunan Mahasiswa Ekonomi Pembangunan (Himposep) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Makassar (UNM) akan mengadakan Workshop Literasi bertajuk “Ukir Sejarahmu Melalui Tulisan”. Workshop ini akan dihelat di Ballroom A Gedung Pinisi UNM Sabtu, 4 November 2017. Kegiatan ini menghadirkan redaktur kalaliterasi.com sebagai salah…